catatan harian untuk merengkuh dunia dan pengalaman spiritual pribadi yang unik dan perlu direnungkan
16 April 2009
Terapi untuk Kecerdasan Anak
Banyak orang tua yang memiliki anak dengan IQ/EQ rendah, lalu merasa minder, karena anaknya tidak bisa mengikuti pelajaran di sekolah dan sulit berinteraksi dengan lingkungan. KH. Noegroho Moempoeni, MBA, ahli terapis alternatif Pijat Pangkal Jari menawarkan terapi khusus untuk meningkatkan kecerdasa anak.
Bagaimana caranya? Cukup memijit pada punggung telapak tangan, tepatnya pada celah tulang pangkal jari tengah dan jari manis, kanan maupun kiri. "Pangkal ruas jari kiri untuk meningkatkan daya ingat, dan ruas kanan untuk meningkatkan daya tangkap. Sedangkan jari tengan dan telunjuk untuk mengendalikan emosi. Selain dipijit, persendian tangan dan kaki pasien juga ditepuk.
(OTC Digest, ed.26, Th.III, Okt 2008)
No comments:
Post a Comment
Silakan Tulis Komentar Anda
Pilih dan isi ID Anda atau
Anonim bila tidak punya ID
Terima kasih